KETAPANGNEWS.COM—Dalam rangka momentum Hari Ulang Tahun (hut) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dan Hari Guru Nasional (HGN) pada tanggal 25 November 2017, PGRI Kabupaten Ketapang akan menggelar Upacara di halaman Kantor Bupati Ketapang. Sebelum pelaksanaan HUT PGRI dan HGN, didahului serentetan kegiatan Pekan Olahraga, Seni dan Pembelajaran. Dimulai tingkat PC PGRI dari 20 Kecamatan se-Kabupaten […]
KETAPANGNEWS.COM—Hadirnya Rumah Pintar Pemilu (RPP) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ketapang memberikan dampak positif, terutama dalam hal demokrasi bagi pelajar. Pasalnya saat ini berbagai sekolah di Ketapang telah menerapkan pemilihan OSIS seperti Pemilu sungguhan. Satu diantara sekolah yang menerapkan sistem Pemilu tersebut yakni, Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) St Petrus Ketapang. Dimana saat ini sekolah […]
KETAPANGNEWS.COM– Sekretaris Dinas Pendidikan Ketapang, DR Ucup Supriatna meminta kepada seluruh orang tua siswa, khususnya siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) agar tidak memberi izin kepada anaknya mengendarai sepeda motor ketika pergi ke sekolah. Hal demikian diungkapkan Ucup guna menghindari kejadian yang tidak diinginkan. Terlebih anak usia SMP secara aturan juga tidak diperbolehkan mengendarai roda dua, […]
KETAPANGNEW.COM—Sebanyak 714 siswa dan puluhan guru Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Ketapang mengikuti pemilihan umum pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS), Rabu (11/10). Empat pasangan calon yang telah diseleksi bertarung untuk mendapatkan suara para pemilih. Pengurus Majelis Perwakilan Kelas (MPK) SMAN 1 Ketapang, Ewaldo mengatakan, pemilihan pengurus OSIS seperti pemilu sesungguhnya merupakan pertama kali […]
KETAPANGNEWS.COM—Melanjutkan pendidikan sampai keluar negeri merupakan salah satu impian banyak orang, misalnya di Monash University Australia. Namun, tak banyak pula yang mendapat kesempatan tersebut secara gratis atau dengan kata lain “Beasiswa”. Tentu, untuk meraih itu harus diukir dengan berbagai prestasi dan kepiawaiaan dalam belajar. Kali ini, yang mendapat kesempatan tersebut adalah Berli Arta, merupakan salah […]
KETAPANGNEWS.COM—Meski di Kabupaten Ketapang belum terdapat peredaran narkoba jenis baru atau Paracetamol Caffeine dan Carisoprodol (PCC), namun berbagai pihak tetap antisipasi. Satu diantara yang melakukan antisipasi adalah Dinas Pendidikan. Sekretaris Disdik, DR Ucup Supriatna mengatakan, berkaitan dengan maraknya peredaran narkoba jenis baru yang menyasar ke para pelajar, Dinas Pendidikan akan mengeluarkan himbauan melalui surat edaran […]
KETAPANGNEWS.COM, Pontianak—Dewan Pendidikan Kalimantan Barat (Kalbar) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) bersama Kepala Dinas, Ketua Dewan Pendidikan Kabupaten/Kota se Kalbar, Kamis (27/9) hingga (29/9), di Grand Mahkota Hotel. Rakor yang dibuka Staf Ahli Bidang Pembangunan dan Ekonomi mewakili Gubernur Provinsi Kalbar, Ir Anna Veridiana Imam Kalis MP tersebut bertemakan “optimaliasi sumber daya dalam meningkatkan kualitas pendidikan […]
KETAPANGNEWS.COM—Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Ketapang mendatangi kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Ketapang, Senin (29/9). Kedatangan masa disambut langsung Ketua DPRD, Budi Mateus dan Wakil Ketua DPRD, jamhuri Amir. Kedatangan ratusan guru tersebut menyampaikan aspirasi terkait tidak masuknya 171 guru dalam pengangkatan tenaga honorer katagori (K I) dan Katagori (K II) sebagai Calon […]
KETAPANGNEWS.COM – 171 guru honorer Kategori II mendatangi gedung DPRD Ketapang Senin (25/9). Kedatangan ratusan guru yang telah mengabdi lama ini menuntut kejelasan nasib mereka untuk diangkat menjadi
KETAPANGNEWS.COM—Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Ketapang menyelenggarakan pemilihan pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah, Rabu (20/9). Dalam pemilihan yang diikuti 1.315 siswa tersebut